Koranusang

Ketar-ketir Setelah WhatsApp Jadi Milik Facebook


Ketar-ketir Setelah WhatsApp Jadi Milik Facebook



Awal bulan lalu, Facebook membeli WhatsApp dengan nilai USD 19 miliar atau sekitar Rp 207 triliun. Bagi penciptanya ini tentu saja menyenangkan, namun bisa jadi kabar buruk bagi pengguna layanan instant messaging tersebut.

Ketar-ketir yang menghinggapi pengguna WhatsApp tentu bukan tanpa alasan, bila melihat track record dari Facebook yang suka menerobos informasi privasi dari penggunanya.

Hal yang buruk mungkin saja terjadi di masa depan bila Facebook sudah menyetir penuh kepemilikan dari WhatsApp. Kendati kekhawatiran tersebut telah dibantah oleh CEO Mark Zuckerberg dan salah satu pendiri WhatsApp Jan Koum.

Pengguna tetap harus waspada dan kritis, karena beberapa kemungkinan terburuk ini bisa saja terjadi. Seperti yang dikutip detikINET dari berbagai sumber, Senin (10/3/2014).

sumber

1 Response to "Ketar-ketir Setelah WhatsApp Jadi Milik Facebook "

Page views

W3 Directory - the World Wide Web Directory